80+ Kata-kata Motivasi Memulai Senin Ceria dan Rekomendasi Lagu Penyemangat

Posted on

Setiap orang pasti pernah merasakan betapa sulitnya memulai hari Senin. Setelah menikmati akhir pekan yang santai, kembali ke rutinitas pagi, memulai aktivitas, dan menghadapi jadwal yang padat seringkali terasa berat. Sebagian orang bahkan menganggap hari Senin sebagai hari yang paling melelahkan dalam seminggu.

Namun, Senin tidak harus selalu menjadi momok. Dengan pola pikir yang tepat, hari ini bisa menjadi kesempatan emas untuk memulai sesuatu yang baru, menetapkan tujuan, dan membangun momentum untuk sisa pekan. Kata-kata motivasi bisa memberikan dorongan semangat yang dibutuhkan untuk tidak mudah menyerah dan menjalani hari dengan optimisme.

Untuk menemani infoers memulai pekan yang produktif, berikut adalah kumpulan kata-kata motivasi dalam bahasa Indonesia dan Inggris, serta rekomendasi lagu ceria yang siap membangkitkan semangatmu.

Selain kata-kata motivasi, musik juga memiliki kekuatan luar biasa untuk mengubah suasana hati. Berikut adalah beberapa lagu Indonesia yang ceria dan penuh semangat untuk menemani infoers memulai hari.

Di atas bumi ini ku berpijak

Pada jiwa yang tenang di hariku

Ingin ku lukis semua hidup ini

Dengan cinta dan cita yang terindah

Dalam hidup ini

Arungi semua cerita indahku

Ku ingin nikmati

Segala jalan yang ada dihadapku

Di atas bumi ini ku berpijak

Pada jiwa yang tenang di hariku

Dalam hidup ini

Arungi semua cerita indahku

Ku ingin nikmati

Segala jalan yang ada dihadapku

Ingin ku lukis semua hidup ini

Dengan cinta dan cita yang terindah

Dalam hidup ini

Arungi semua cerita indahku

Ku ingin nikmati

Segala jalan yang ada dihadapku

Matahari bersinar terang

Seolah tersenyum senang

Daun-daun bergerak riang

Seiring dengan langkahku

Betapa (betapa)

Bahagianya

Betapa (betapa)

Bahagianya

Daun-daun bergerak riang

Seiring dengan langkahku

Betapa (betapa)

Bahagianya

Betapa (betapa)

Bahagianya

Betapa (betapa)

Bahagianya

Betapa (betapa)

Bahagianya

Ulah, siapa yang bisa buat ku begini?

Gila, ini bahagia apa menderita

Langit lagi bagus-bagusnya

Tapi bagiku biasa saja

Dia buatku terkesima

Menyapa mu tak berani, mencium mu apalagi

Mata, pundak, lutut kaki gemetar ku berdiri

Kalau sampai ku miliki

Tak mau ku tidur lagi

Alamat malah nanti kau pergi

Kalau ada, sembilan nyawa

Mau samamu saja semuanya

Ini dada, isinya kamu semua

Alamak ini kah jatuh cinta?

Apa kamu sayang?

Apa khayalan, cubit aku sekarang

Buat mabuk kepayang, seketika pingsan mana nafas buatan

Can i see you for a minute? Boleh aku visit

See your mom and dad aku pamit

Kalau memang naga-naganya kau berkenan

Ku berangkat sekarang

Menyapa mu tak berani, menciummu apalagi

Mata, pundak, lutut kaki, gemetar ku berdiri

Kalau sampai ku miliki

Tak mau ku tidur lagi

Alamat malah nanti kau pergi

Kalau ada, sembilan nyawa

Mau samamu saja semuanya

Ini dada, isinya kamu semua

Alamak ini kah jatuh cinta?

Minimal kau bilang

Bila kau tak sayang

Biar ku tahan perasaan

Jadi berhenti kau menatap

Karena ku tak kuat

Tak kuat berharap

Awalnya ku

Tak mau kenal cinta

Ku berpura pura

Biasa saat tatap mata

Anehnya mencinta

Pertemuan yang tiba tiba tak ku duga

Haruskan ku beri pertanda

Sampai kamu nantinya peka bila aku ada rasa

Kau yang ajak

Bicara dan bercanda

Ku berpura pura

Biasa saat tatap mata

Anehnya mencinta

Pertemuan yang tiba tiba tak ku duga

Haruskah ku beri pertanda

Sampai kamu nantinya peka bila aku ada rasa

Di setiap saat ku pikirkan dirimu

Ku inginkan cintamu untuk selamanya

Pertemuan yang tiba tiba tak ku duga

Kita berdua

Haruskah ku beri pertanda

Sampai kamu nantinya peka bila aku ada rasa

Betapa mudahnya kau buat pipi merona

Jantungku terpompa setiap kita berjumpa

Wahai cinta beri pertanda

Dengar kupu-kupu yang bicara

Andai cinta setangkai bunga

Takkan buat kau layu dan kecewa

Betapa murahnya kau buat hati merana

Sesaat tak jumpa jantungku hilang irama

Wahai cinta beri pertanda

Dengar kupu-kupu yang bicara

Andai cinta setangkai bunga

Takkan buat kau layu dan kecewa

La la

Jangan hentikan kepak sayapmu

Wahai cinta beri pertanda

Dengar kupu-kupu yang bicara

Andaikan cinta setangkai bunga

Takkan buat kau layu dan kecewa

Oh oh

Bisingkan dada

Nada asmara

Andai cinta setangkai bunga

Takkan buat kau layu dan kecewa

Berdebar rasa di dada

Setiap kau tatap mataku

Sudah katakan cinta

Sudah kubilang sayang

Ku akan setia menunggu

Satu kata yang terucap

Sungguh aku telah tergoda

Saat kau dekat denganku

Sudah katakan cinta

Sudah kubilang sayang

Panah asmara

Panah asmara

Sudah katakan cinta

Sudah kubilang sayang

Kau buat aku bimbang

Kau buat aku gelisah

Panah asmara

Panah asmara

Nah itulah kata-kata motivasi yang bisa infoers jadikan penyemangat untuk memulai pekan yang baru. Semoga kata-kata motivasi dan rekomendasi lagu di atas dapat membuat hari Senin infoers lebih ceria, bersemangat, dan produktif. Selamat beraktivitas!

Kata-kata Motivasi Hari Senin Bahasa Indonesia

Kata-kata Motivasi Hari Senin Bahasa Inggris

Rekomendasi Lagu Penyemangat Senin

1. Melly Goeslaw – Ku Bahagia

2. Sherina Munaf – Menikmati Hariku (OST. Petualangan Sherina)

3. Rizky Febian, Adrian Khalif – Alamak

4. Lyodra – Malu Malu Tapi Nyaman

5. Tiara Andini – Kupu Kupu

6. Afgan – Panah Asmara

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *