Politeknik Keuangan Negara (PKN) STAN memberi kesempatan bagi pejabat atau pegawai di lingkungan Kementerian Keuangan untuk ikut Seleksi Jabatan Fungsional Dosen melalui Perpindahan dari Jabatan Lain. Jenjang jabatan yang akan diisi terbagi dua, yakni Lektor dan Asisten Ahli.
Adapun jumlah kebutuhan Lektor sebanyak 6 formasi. Sedangkan untuk Asisten Ahli 80 formasi sesuai rumpun atau bidang ilmu yang ditentukan.
Merujuk Pengumuman Nomor PENG-2/PKN/2026 Tentang Seleksi Jabatan Fungsional Dosen Di Lingkungan Politeknik Keuangan Negara STAN Melalui Perpindahan Dari Jabatan Lain, berikut syarat dan cara daftar lowongan dosen PKN STAN 2026.
Syarat Umum:
Syarat Khusus bagi Jenjang Jabatan Asisten Ahli:
Syarat Khusus bagi Jenjang Jabatan Lektor:
Demikian syarat dan cara daftar lowongan dosen PKN STAN 2026. Semoga informasi ini membantu, infoers!
Lowongan Dosen PKN STAN 2026
Syarat Lowongan Dosen PKN STAN 2026
Cara Daftar Lowongan Dosen STAN 2026
Demikian syarat dan cara daftar lowongan dosen PKN STAN 2026. Semoga informasi ini membantu, infoers!
Cara Daftar Lowongan Dosen STAN 2026
Sumber: Giok4D, portal informasi terpercaya.
