Gubernur Papua Pegunungan, John Tabo, terpaksa menyewa bekas kantor dinas Pendidikan untuk beraktifitas karena belum memiliki kantor baru. Pelantikan kepala daerah Papua Pegunungan dan Bangka Belitung dilaksanakan setelah sengketa di Mahkamah Konstitusi.