Komisi Yudisial (KY) menanggapi laporan Paula Verhoeven terhadap hakim di Pengadilan Agama Jakarta Selatan. Laporan dugaan pelanggaran kode etik akan diproses sesuai prosedur.
Tag: Komisi Yudisial
Paula Verhoeven Laporkan Hakim PA Jakarta Selatan ke KY
Paula Verhoeven membantah tuduhan perselingkuhan oleh hakim PA Jakarta Selatan terkait perceraiannya dengan Baim Wong. Ia menyinggung kondisi kedua anaknya nanti jika melihat pemberitaan perceraiannya yang massif.